Smartphone Harga Rp1 Jutaan tapi Spec-nya Tak Main-main - Jakpus News - Jakpus News

Pikiran Rakyat Media NetworkSmartphone Harga Rp1 Jutaan tapi Spec-nya Tak Main-main - Jakpus News

Jakpus News – Saat ini, memiliki smartphone sudah menjadi kebutuhan pokok Apalagi di masa pandemi untuk kebutuhan daring anak sekolah maupun Work From Home (WFH)

Smartphone yang beredar di pasaran sangat bervariatif karena dibekali dengan banyak fitur

Semakin canggih fitur pada ponsel tersebut, semakin mahal pula harganya Namun, ada juga telepon genggam yang banderolnya murah tapi dibekali 'jeroan' canggih

Baca Juga: Ikuti Tips-tips Ini Supaya 'Gak Nyesel' Saat Mau Beli Laptop Bekas

Baca Juga: Putri Untuk Pangeran 500 Episode, Makin Menyita Hati Penonton

Berikut adalah sejumlah ponsel pintar yang punya spesifikasi canggih dengan harga Rp1 jutaan

1 Samsung Galaxy M12

Rekomendasi pertama dari Galaxy M Series yang terbaru dari Samsung untuk para konsumen di kelas entry level, yaitu M12

Ponsel pintar ini memliliki perangkat kemampuan yang cukup tangguh di kelasnya

Diketahui, adanya pembekalan chipset Exynos 850 dengan RAM 4 GB dan kapasitas baterai 5000 mAh, membuat smartphone ini layak dimiliki

Pikiran Rakyat Media Network

Related Posts