Kamera smartphone terbaru buatan Snapdragon kalahkan Apple iPhone 12 Pro Max, simak spesifikasi & data DxOMark
Selasa, 17 Agustus 2021 13:50
Penulis: Dhimas Yanuar Nur Rochmat
Editor: Dhimas Yanuar
TRIBUNSTYLECOM - Kamera smartphone terbaru buatan Snapdragon kalahkan Apple iPhone 12 Pro Max, simak spesifikasi & data DxOMark
Chipsetnya sukses rajai pasar smartphone, Qualcomm sepertinya siap terjun di pasar gadgetnya
Dilansir dari Kompascom, pembuat chipset Snapdragon alias Qualcomm disebut telah merilis smartphone buatan mereka sendiri
Baca juga: BOCORAN Penampakan & Spesifikasi Samsung Galaxy A03s, Bawa Chipset Helio G35, Harga Rp 1 Jutaan?
Baca juga: Spesifikasi & Harga Samsung Galaxy Watch 4 dan Watch 4 Classic di Indonesia, Intip Tampilan Mewahnya
Penamaan smartphone pertama dari produsen chip Snapdragon ini merujuk pada komunitas penggemar online perusahaan yang dijuluki sebagai "Snapdragon Insiders"
Qualcomm bekerja sama dengan vendor ponsel Asus untuk merealisasikan smartphone pertamanya yang memiliki desain "fresh" dan dibekali sejumlah spesifikasi mumpuni
Dengan spesifikasi yang paling top, ponsel Qualcomm Snapdragon ini telah menerima review kamera dari DxOMark
Dan hasilnya pun tak main-main
Dilansir dari GSMArena, pada Selasa (17/8/2021), ponsel bernama Snapdragon Insiders ini disebut memiliki teknologi mumpuni yang menyaingin Apple iPhone
Namun beberapa laporan menyebutkan bahwa kualitas foto dari HP Snapdragon ini kurang bagus
Spesifikasi kamera Snapdragon Insiders